(RPP)
Satuan pendidikan :
SD Islam Sabilillah Sidoarjo
Kelas / semester : 2 (Dua) / 2 (Dua)
Tema / topik : Number and Month
Pertemuan ke / minggu : 7-8 / ke 4
Alokasi waktu : 1 hari (2x35 menit)
A.
Standar Kompetensi
7. Memahami tulisan bahasa Inggris sederhana dalam konteks kelas
8. Mengeja dan menyalin tulisan bahasa Inggris sangat sederhana dalam
konteks kelas
B.
Kompetensi Dasar
(KD) dan Indikator
7.1 Membaca nyaring dengan ucapan yang tepat dan
berterima yang melibatkan : kata, frasa, dan kalimat sangat sederhana
7.2 Memahami kalimat dan pesan tertulis sangat sederhana
8.2 Menyalin tulisan bahasa Inggris sangat sederhana
secara tepat dan berterima
Indikator:
7.1.6 Membaca kalimat tentang number dan month
7.2.6 Memahami kalimat tentang number dan month
8.2.6 Menulis
kalimat tentang number dan month
C.
Tujuan
Pembelajaran
1. Dengan mendengarkan penjelasan guru, siswa dapat memahami kalimat atau bacaan tentang angka dan nama bulan
dalam setahun dengan percaya diri
2. Dengan mendengarkan penjelasan guru, siswa dapat menuliskan kata
atau kalimat tentang angka dan nama bulan dalam setahun dengan percaya diri
D.
Materi
Pembelajaran
Pertemuan 1
Membahas soal-soal PR dari buku
paket hal 88-91 dan LKS hal 53-54
Membahas soal latihan di LKS hal 31-33
Pertemuan 2
Latihan soal menjawab pertanyaan dari bacaan
tentang number dan month
E. Metode
Strategi : Problem Based Learning
Teknik : Demonstration
Metode : Ceramah, Tanya Jawab, Diskusi
dan Penugasan
F. Media,
Alat, dan Sumber Pelajaran
Buku
siswa
Kamus
LKS
Slide
Puzzle
Bacaan
G. Langkah-langkah
Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan 1
Kegiatan
|
Deskripsi
Kegiatan
|
Alokasi
Waktu
|
Pendahuluan
|
• Guru mengucap
salam dan yel-yel kelas sebagai awal perjumpaan dengan siswa dalam kegiatan
membangun makna belajar
• Melakukan
pembiasaan sikap duduk yang baik dalam kegiatan belajar lalu mengajak semua
siswa berdo’a dengan khusu’ (untuk mengawali kegiatan pembelajaran)
• Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa
• Menyampaikan
tujuan atau manfaat
materi pembelajaran hari ini
|
10
menit
|
Inti
|
1.
Guru mengajak siswa untuk mengingat kembali angka-angka
dari satuan, belasan dan puluhan.
2.
Siswa
diajak menghitung
benda-benda yang ada di dalam kelas. Guru bertanya dengan How many ... are
there? Siswa menjawab dengan There are ... Guru memberikan reward bagi siswa yang dengan cepat dapat menjawabnya. (mengamati)
3. Guru mengajak siswa untuk mengingat kembali kata tanya How many, susunan kalimat pertanyaan, serta cara
menjawabnya. (mengkomunikasikan)
4. Siswa menyalin catatan di papan tulis pada buku tulis mereka
masing-masing.
5. Guru
mengajak siswa untuk membahas soal-soal PR pada buku paket hal 88-91, serta pada LKS hal.
53-54 dan 31-33. (mencoba)
|
50
menit
|
Penutup
|
•
Guru bersama-sama siswa membuat kesimpulan /
rangkuman pembelajaran.
•
Guru memberitahukan kalau pertemuan berikutnya masih akan belajar tentang angka dan nama-nama
bulan.
•
Guru membangun motivasi siswa untuk terus
mengembangkan sikap yang terpuji baik kepada Tuhan, sesama manusia dan
lingkungan sekitar. Serta selalu rajin belajar
dan berdoa.
•
Guru mengajak siswa berdo’a untuk mengakhiri
kegiatan pembelajaran
|
10 Menit
|
Pertemuan 2
Kegiatan
|
Deskripsi
Kegiatan
|
Alokasi
Waktu
|
Pendahuluan
|
• Guru mengucap
salam dan yel-yel kelas sebagai awal perjumpaan dengan siswa dalam kegiatan
membangun makna belajar
• Melakukan
pembiasaan sikap duduk yang baik dalam kegiatan belajar lalu mengajak semua
siswa berdo’a dengan khusu’ (untuk mengawali kegiatan pembelajaran)
• Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa
• Menyampaikan
tujuan atau manfaat
materi pembelajaran hari ini
|
10
menit
|
Inti
|
1. Siswa secara
klasikal mengucapkan nama-nama bulan dalam setahun. Kemudian guru menunjuk
seorang siswa untuk menulis nama bulan yang pertama. Kemudian siswa tersebut menunjuk
siswa yang lain untuk menuliskan nama bulan beriktnya. Begitu seterusnya. ( mencoba )
2. Siswa diajak bermain puzzle tentang nama-nama bulan secara
berkelompok. Guru membahas dan memberi reward bagi
kelompok yang paling cepat menyelesaikan tugasnya. ( mencoba dan mengamati )
3. Guru
memberikan umpan balik, kira-kira apa arti dari kalimat “Alfi was born in December”. Guru menjelaskan tentang
arti kalimat S + was born in + month. Siswa secara acak mencoba mengucapkan bulan
kelahiran masing-masing. Guru juga mengingatkan kembali kalimat “My birthday
is on ... ( mengkomunikasikan dan mencoba
)
4. Siswa
menyalin catatan di papan tulis pada buku tulis mereka masing-masing.
5. Guru
mengajak siswa untuk berlatih menjawab pertanyaan dari bacaan. (mencoba)
6. Kemudian
guru membimbing untuk membahas soal-soal tersebut.
|
50
menit
|
Penutup
|
•
Guru mengajak siswa berdo’a untuk mengakhiri
kegiatan pembelajaran
•
Guru memberitahuan
pertemuan berikutnya akan kembali belajar tentang materi number and month.
•
Guru menekankan kepada
siswa supaya selalu rajin belajar, berdoa dan selalu menghormati siapapun.
•
Guru membangun motivasi siswa untuk terus
mengembangkan sikap hidup bersih sebagai wujud
kecintaan kita kepada
Tuhan, bahwa kebersihan adalah sebagian dari iman.
|
10 Menit
|
H. Penilaian
- Teknik
Penilaian
Sikap : Percaya Diri, Tanggung Jawab, dan
Santun
- Bentuk
Instrumen Penilaian
a.
Penilaian Sikap
Lembar observasi
siswa
Minggu ke 1
Bulan Mei 2015 Tema :
Number and month
No
|
Nama
|
Perubahan Tingkah Laku
|
|||||||||||
Percaya Diri
|
Tanggung Jawab
|
Santun
|
|||||||||||
4
|
3
|
2
|
1
|
4
|
3
|
2
|
1
|
4
|
3
|
2
|
1
|
||
1
|
|||||||||||||
2
|
|||||||||||||
3
|
Keterangan :
1.
Percaya Diri :
4 : Jika siswa selalu aktif pada seluruh
proses pembelajaran
3 : Jika siswa aktif dalam sebagian
besar proses pembelajaran
2 : Jika siswa kadang kala aktif selama
proses pembelajaran
1 :Jika siswa pasif selama proses pembelajaran
2. Tanggung
jawab:
4 :
Jika siswa selalu mengikuti aturan selama proses pembelajran
3 :
Jika siswa sesekali tidak mengikuti aturan selama proses pembelajaran
2 :
Jika siswa sering tidak mengikuti aturan selama proses pembelajaran
1 :
Jika siswa tidak mengikuti aturan selama proses pembelajaran
3. Santun :
4 :
Jika siswa selalu menunjukkan sikap santun selama proses pembelajaran
3 :
Jika siswa sesekali menunjukkan sikap kurang santun selama proses pembelajaran
2 :
Jika siswa sering tidak santun selama mengikuti proses pembelajaran
1 :
Jika siswa tidak santun selama proses pembelajaran
Mengetahui
Waka Kurikulum
Andhy Sudarmono, ST
NIP
|
Guru Kelas 2,
Meinar Arika Prihanani, SS
NIP
|
Kepala Sekolah SDI Sabililllah
Siti Anisatun Nadziroh, SE
Lampiran :
1st text :
My Birthday
Hello, my name is
Johan.
Today is Sunday.
It is my
birthday.
I was born in June
1st, 2007.
I am 8 years old
now.
I live at Jl.
Jawa 5 Surabaya.
My friends and my
parents always give me the present on my birthday.
Answers these
questions correctly!
1. Who is the boy
in the text?
2. What day is it
today?
3. When was Johan
born?
4. How old is he
now?
5. Where does Johan
live?
Key answer :
1. The boy in the
text is Johan. / He is Johan.
2. Today is
Sunday.
3. He was born in
June 1st, 2007.
4. He is 8 years
old now.
5. He lives at
Jl. Jawa five Surabaya
Second Text
Things in the classroom
We are in the classroom.
There are many things in the classroom.
They are 2 whiteboards, a cupboard, 18 tables, 36 chairs.
There are two bags on the chairs, 8 pencils, 12 books, and one ruler.
There are 34 students in the classroom.
The boys are 16 and the girls are 18.
Answers these
questions correctly!
1. How many tables are there in the classroom?
2. How many chairs are there in the classroom?
3. How many students are there in the classroom?
4. How many books are there on the bag?
5. How many boys and girls are there in the classroom?
Key answer :
1. There are eighteen tables in the classroom.
2. There are thirty six chairs in the classroom.
3. There are thirty six students in the classroom.
4. There are twelve books on the bag.
5. There are sixteen boys and eighteen girls in the classroom.