RENCANA
PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan pendidikan :
SD Islam Sabilillah Sidoarjo
Kelas / semester : 2 (Dua) / 2 (Dua)
Tema / topik : Fruit and vegetable
Pertemuan ke / minggu : 3-4 / ke 2
Alokasi waktu : 1 hari (2x35 menit)
A. Standar Kompetensi
7. Memahami tulisan bahasa Inggris sederhana dalam konteks kelas
8. Mengeja dan menyalin tulisan bahasa Inggris sangat sederhana dalam
konteks kelas
B.
Kompetensi Dasar
(KD) dan Indikator
7.1 Membaca
nyaring dengan ucapan yang tepat dan berterima yang melibatkan : kata, frasa,
dan kalimat sangat sederhana
8.2 Menyalin tulisan
bahasa Inggris
sangat sederhana secara tepat dan berterima
Indikator:
7.1.3 Membaca nama-nama sayur
mayur
8.1.3 Menyusun dan menuliskan nama-nama sayur mayur
7.1.4 Membaca
bacaan tentang buah dan sayur
C.
Tujuan
Pembelajaran
1. Dengan mendengarkan penjelasan guru, siswa dapat mengetahui
kosakata nama-nama sayur mayur dengan percaya diri
2. Dengan bertanya jawab, siswa dapat menyusun
kosakata nama-nama sayur mayur dalam kata maupun kalimat dengan percaya diri
3. Dengan mendengarkan
contoh dari guru, siswa dapat membaca bacaan tentang buah dan sayur dengan
pelafalan yang benar dan rasa percaya
diri
D.
Materi
Pembelajaran
1.
Kosakata
nama-nama sayur mayur (Enjoy and Easy English halaman 73-74)
Pertemuan 1
Kinds of vegetable
1. Carrot : wortel
2. Tomato : tomat
3. Potato : kentang
4. Corn : jagung
5. Bean :
buncis
6. Cucumber : ketimun
7. Cabbage : kubis
8. Mushroom : jamur
9. Chili :
cabe
10.Spinach : bayam
11.Pumpkin : labu
12.Onion : bawang
merah
13.Garlic : bawang
putih
14.Eggplant : terong
15.Broccoli : brokoli
16.Celery :
seledri
Pertemuan 2
Go to the market
It is
Sunday.
I do
not go to school because of holiday.
I and
my mother go to the market.
We go
by pedicab.
We
want to buy some fruits and vegetables.
We
buy one kilo of garlic, two kilos of potatoes, three kilos of tomatoes, two
kilos of onion, a bunch of spinach, a kilo of apples, a kilo of grapes.
We
put them on the shopping bag.
E. Metode
Strategi : Problem Based Learning
Teknik : Demonstration
Metode : Ceramah, Tanya Jawab, Diskusi
dan Penugasan
F. Media,
Alat, dan Sumber Pelajaran
Buku
siswa
G. Langkah-langkah
Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan 1
Kegiatan
|
Deskripsi
Kegiatan
|
Alokasi
Waktu
|
Pendahuluan
|
• Guru mengucap
salam dan yel-yel kelas sebagai awal perjumpaan dengan siswa dalam kegiatan
membangun makna belajar
• Melakukan
pembiasaan sikap duduk yang baik dalam kegiatan belajar lalu mengajak semua
siswa berdo’a dengan khusu’ (untuk mengawali kegiatan pembelajaran)
• Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa
• Mengajukan
pertanyaan terkait dengan “buah dan sayur” untuk
memotivasi siswa supaya selalu bersyukur kepada Tuhan karena mereka dikaruniai berbagai macam buah dan sayur yang sehat dan bermanfaat
untuk tubuh kita.
• Menyampaikan
tujuan atau manfaat
materi pembelajaran hari ini
|
10
menit
|
Inti
|
1.
Siswa diajak untuk
menyanyikan lagu fruit untuk mengingat lagi kosakata tentang buah-buahan. (mengamati)
2.
Guru memberikan beberapa soal huruf acak untuk
memotivasi kecepatan siswa dalam menyusun sebuah kata. (mencoba).
3. Siswa bersama guru membahas macam-macam sayur mayur. Siswa
mengungkapkan pendapatnya.
Guru menampung
semua jawaban dan sekaligus memberikan penjelasan. (mengkomunikasikan)
5. Siswa menuliskan kosakata sayur mayur beserta artinya pada buku catatan mereka masing-masing.
6. Guru mengajak siswa berlatih menyusun huruf dan kata sebagai pendalaman materi vegetable. (mencoba).
|
40
menit
|
Penutup
|
•
Guru bersama-sama siswa membuat kesimpulan /
rangkuman pembelajaran
•
Guru memberikan reward kepada siswa yang tepat waktu dalam
menyelesaikan soal dan tepat jawabannya.
•
Guru membangun motivasi siswa untuk terus
mengembangkan sikap yang terpuji baik kepada Tuhan, sesama manusia dan
lingkungan sekitar.
•
Guru mengajak siswa berdo’a untuk mengakhiri
kegiatan pembelajaran
|
10 Menit
|
Pertemuan 2
Kegiatan
|
Deskripsi
Kegiatan
|
Alokasi
Waktu
|
Pendahuluan
|
• Guru mengucap
salam dan yel-yel kelas sebagai awal perjumpaan dengan siswa dalam kegiatan
membangun makna belajar
• Melakukan
pembiasaan sikap duduk yang baik dalam kegiatan belajar lalu mengajak semua
siswa berdo’a dengan khusu’ (untuk mengawali kegiatan pembelajaran)
• Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa
• Mengajukan
pertanyaan dengan menyusun kata tentang buah dan sayur untuk mengetahui
sejauh mana pemahaman siswa tentang materi
• Menyampaikan
tujuan atau manfaat
materi pembelajaran hari ini
|
10
menit
|
Inti
|
1. Siswa diajak menyanyikan lagu fruit untuk membangkitkan ingatan mereka
tentang materi. Setelah itu mengingat sayur mayur yang
sudah diketahui. Guru memberikan reward untuk memancing antusiasme siswa. (mengamati)
2. Guru
memberitahukan akan mengadakan evaluasi membaca. Guru menuliskan bacaan dipapan tulis. Siswa juga menuliskan bacaan
tersebut pada buku catatan mereka masing-masing. (mengkomunikasikan).
3. Guru memberikan
contoh cara membaca
dengan suara yang keras, intonasi yang tepat serta pelafalan / pengucapan
yang benar. Sisiwa secara klasikal diberikan
kesempatan untuk membaca sebelum pengambilan nilai. (mencoba, mengkomunikasikan)
4. Siswa yang belum mendapat giliran untuk membaca, diberi tugas
untuk mengartikan bacaan tersebut.
(mencoba)
|
50
menit
|
Penutup
|
•
Guru memberitahuan
pertemuan berikutnya akan melanjutkan materi tentang buah dan sayur.
•
Guru menekankan kepada
siswa supaya selalu rajin belajar dan selalu menghormati siapapun.
•
Guru membangun motivasi siswa untuk terus
mengembangkan sikap hidup bersih sebagai wujud
kecintaan kita kepada
Tuhan, bahwa kebersihan adalah sebagian dari iman.
•
Guru mengajak siswa berdo’a untuk mengakhiri
kegiatan pembelajaran
|
10 Menit
|
Latihan soal ( pertemuan 1 ) Kunci
jawaban :
1. l – a – r – i – g – c 1.
garlic
2. b – o – c – o – r – l – i – c 2.
broccoli
3. n – a – s – i – p – h – c 3.
spinach
4. p – a – t – o – t – o 4.
potato
5.o – n – o – n – i 5.
onion
6. like – he – Does – ? – cabbage 6. Does he
like cabbage?
7. pumpkin – You – eat – like to 7. You like
to eat pumpkin
8. do – I – like – not – spinach 8. I do not like spinach
9. eggplant – eat – She – likes to 9. She likes
to eat eggplant
10. sweet – The – is – corn 10. The corn is sweet
Latihan soal ( pertemuan 2 ) Kunci jawaban :
1. t – u – r – i – s – f – a – t – r 1.
Starfruit
2. s – e – w – a – r – y – r – t – b – r 2.
Strawberry
3. g – e – l – a – p – n – g – t 3.
Eggplant
4. s – u – m – o – h – o – r – m 4. Mushroom
5. b – a – c – a – b – e – g 5.
Cabbage
6. b – u – c – u – r – c – e – m 6.
Cucumber
7. l – e – c – y – r – e 7.
Celery
8. d – o – n – i – w – e – h – e 8. Honey
dew
9. u – n – d – a – r – i 9.
Durian
10. t – o – r – a – r – c 10.
Carrot
Rubrik Penilaian Keterampilan Membaca Bahasa
Inggris
Tema : Fruit and vegetable
No
|
Nama
|
Suara
|
Kelancaran
|
Sikap
|
Intonasi
|
Pelafalan
|
Jumlah skor
|
Nilai
|
1
|
||||||||
2
|
||||||||
3
|
||||||||
4
|
||||||||
5
|
||||||||
6
|
||||||||
7
|
||||||||
8
|
||||||||
9
|
||||||||
10
|
||||||||
11
|
||||||||
12
|
||||||||
13
|
||||||||
14
|
||||||||
15
|
||||||||
16
|
||||||||
17
|
||||||||
18
|
||||||||
19
|
||||||||
20
|
||||||||
21
|
||||||||
22
|
||||||||
23
|
||||||||
24
|
||||||||
25
|
||||||||
26
|
||||||||
27
|
||||||||
28
|
||||||||
29
|
||||||||
30
|
||||||||
31
|
||||||||
32
|
||||||||
33
|
||||||||
34
|
Kriteria
|
4
|
3
|
2
|
1
|
Suara
|
Seluruh isi kelas dapat
mendengar
|
Setengah atau lebih dari ini
kelas dapat mendengar
|
Kurang dari setengah isi kelas
dapat mendengar
|
Tidak terdengar sama sekali
|
Kelancaran
|
Seluruh si teks dibaca dengan lancar
|
Setengah atau lebih isi teks
dibaca lancar
|
Kurang dari setengah isi teks
dibaca lancar
|
Belum dapat membaca lancar
|
Sikap
|
Tegak dan sopan
|
Tidak tegak tapi sopan
|
Tegak tapi kurang sopan
|
Tidak tegak dan tidak sopan
|
Intonasi
|
Tepat
|
Cukup
|
Kurang
|
Tidak tepat
|
Pelafalan
|
Jelas
|
Cukup
|
Kurang
|
Tidak tepat
|
The
text for reading skill fruit and vegetable
Go
to the market
It is Sunday.
I do not go to school because of holiday.
I and my mother go to the market.
We go by pedicab.
We want to buy some fruits and vegetables.
We buy one kilo of garlic, two kilos of potatoes, three
kilos of tomatoes, two kilos of onion, a bunch of spinach, a kilo of apples and
a kilo of grapes.
We put them on the shopping bag.
The translation :
Pergi
ke pasar
Ini hari
minggu.
Saya tidak
pergi ke sekolah karena libur.
Saya dan ibu
saya pergi ke pasar.
Kami pergi
dengan menggunakan becak.
Kami ingin
membeli beberapa buah-buahan dan sayur mayur.
Kami membeli
sekilo bawang putih, dua kilo kentang, tiga kilo tomat, dua kilo bawang merah,
seikat bayam, sekilo apel dan sekilo anggur.
Kami menaruh
barang-barang di tas belanjaan.
Mengetahui
Waka Kurikulum
Andhy Sudarmono, ST
NIP
|
Guru Kelas 2,
Meinar Arika Prihanani, SS
NIP
|
Kepala Sekolah SDI Sabililllah
Siti Anisatun Nadziroh, SE
Baca juga:
Share this with short URL:
Get Short URL
Next Post
Previous Post
Facebook
Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar